Free Fire Advance Server Apk & FF Max Adv

Akses Free Fire (FF) Advence server apk umumnya akan diberikan satu bulan sekali dari pihak Garena, sebagai developer Free Fire. Namun, pihak Garena memberikan batas jumlah user yang punya kesempatan memperoleh update saat versi beta muncul.

Garena Free Fire sebenarnya merupakan salah satu permainan royale battle yang cukup terkenal para pemain game Android. Permainan ini bahkan sudah diunduh lebih dari 500 juta kali di play store.

Jumlah ini menunjukkan bahwa Fire Fire cukup populer diberbagai kalangan, terutama yang paling besar adalah Vietnam, Brazil dan Indonesia.

Apa yang Dimaksud dengan Free Fire (FF) Advance server?

Apa-yang-Dimaksud-dengan-Free-Fire-FF-Advance-server

Memang biasanya, pihak Garena rutin memberi akses advence server ke beberapa user yang sedang beruntung, setidaknya 2 sampai 3 bulan sekali. Advance server merupakan update game Free Fire namun masih dalam tahap percobahaan ataupun beta dan belum rilis di pasaran.

Dalam dunia game, tahap ini memang umum dilakukan dan biasa disebut dengan istilah OBT atau Open Beta Testing. Tujuannya untuk melakukan tes pada produk terbaru apakah ternyadi bug maupun kendala lain sebelum resmi dirilis melalui play store maupun app store.

User yang bisa mendeteksi bug maupun kelemahan dari game bakal mendapatkan reward khusus dari pihak Garena yakni beberapa diamon yang jumlahnya berdasarkan tingkat kesulitan bug yang berhasil ditemukan.

Contohnya, jika Anda ialah seorang main contributor sebuah bug, pihak Garena akan memberikan 3.000 diamond apabila berhasil menemukan kelemahan pada sebuah aplikasi.

Registrasi Akses FF Advance Server

Registrasi-Akses-FF-Advance-Server

Agar bisa mendapatkan akses advance server, Anda harus jeli mengamati setiap pengumuman yang diberikan secara langsung dari pihak Garena. Developer akan memberikan akses user kepada Anda namun harus melakukan registrasi terlebih dahulu.

Cara melakukan registrasi adalah dengan masuk pada laman resmi dari Garena yaitu https://ff-advance.ff.garena.com

Setelah berhasil mendaftar sebagai user dan terpilih maka Anda akan memperoleh kode aktivasi maupun link download advance server.

Apk Advance Server yang diberikan ini tidak sama dengan aplikasi yang biasa digunakan dalam permainan FF, sehingga Anda tidak perlu untuk uninstall aplikasi FF yang lama. Dibiarkan saja karena tidak ada sangkut pautnya.

Daftar Hadiah FF Advance Server Diamond

Daftar-Hadiah-FF-Advance-Server-Diamond

Aktifitas yang paling menarik dari FF Advance Server ini akan membuat semua user antusias untuk mendaftar karena ada diamond gratis. Terlebih apabila Anda bisa memperoleh bug yang sangat krusial demi kelangsungan sebuah aplikasi Free Fire dalam versi beta ini.

Detail report bug bisa Anda dapatkan pada menu Bug History. Sedangkan untuk mengecek dan memastikan jumlah hadiah yang bisa diperoleh, tingga tekan tombol menu Reward. Supaya lebih gampang memahami jumlah hadiahnya, berikut detail reward yang bisa diperoleh.

  • Hadiah pertama berupa 3000 diamond dalam untuk 1 slot
  • Hadiah kedua berhak memperoleh 2000 berlian untuk 2 slot
  • Hadiah ketiga berupa 1000 berlian untuk 3 slot
  • Setiap satu bug yang berhasil ditemukan para user nilainya 100 diamond

Jadi, jumlah hadiah yang bisa diperoleh tergantung dari laporan bug yang tersubmit secara otomatis pada pihak Garena. Semakin banyak laporan yang diterima, maka kesempatan menang 3000 diamond semakin terbuka lebar.

Kapan FF Advance Server Dibuka Tahun 2021?

Kapan-FF-Advance-Server-Dibuka-Tahun-2021

Seperti yang telah diungkapkan di atas bahwa Garena merupakan developer Free Fire akan memberikan akses Advance Server apabila ada update patch baru untuk versi beta dan biasanya update akan muncul setiap 2 hingga 3 bulan sekali.

Jika melihat periode pembukaan advance server, maka seharunya akses dibuka kembali pada bulan Maret atau April 2021. Hal tersebut berdasarkan perhitungan sebelumnya. Garena memberikan akses di bulan Februari 2021.

Akan tetapi, berdasarkan beberapa situs gaming resmi, Garena yang sudah memberikan akses di bulan Februari, hingga kini belum memberikan akses Free Fire (FF) Advance Server apk. Padahal seharusnya dibulan Maret atau April, sesuai perhitungan, saatnya akses tersebut diumumkan.

Cara Daftar dan Login Fire Fire Advance Server

Slot yang diberikan agar bisa masuk ke dalam akses Advance Server ini memang terbatas dan diperebutkan banyak user dari berbagai belahan dunia. Maka dari itu, tidak ada salahnya jika Anda ingin memperolehnya dengan cara mempersiapkan diri mulai sekarang, walau nyatanya belum dibuka.

Salah satu upaya yang bisa dilakukan adalah dengan cara memperlajari sistem pendaftaran pada Advance Server game Free Fire ini. Akan tetapi, ada baiknya jika Anda memiliki akun facebook terlebih dahulu.

Hal tersebut dikarenakan proses registrasi dilakukan dengan sistem login ke aplikasi facebook terlebih dahulu. Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut.

  • Tekan situs resmi Advance Server game Free Fire pada link yang telah disediakan
  • Scroll ke bawah sampai menemukan login kemudian klik
  • Isi data sesuai yang dibutuhkan untuk registrasi, misalnya nama, email, nomer HP dan lain sebagainnya
  • Jangan sampai data yang dituliskan ada salah satupun
  • Tekan tombol join now

Tekan-tombol-join-now

  • Apabila berhasil melakukan registrasi, maka Anda akan memperoleh kode aktivasi berjumlah 16 digit.
  • Kemudian download Free Fire (FF) Advance Server apk
  • Masukkan kode aktivasi yang sudah diberikan sejumlah 16 digit
  • Jika sudah berhasil melakukan aktivasi, maka artinya sudah berhasil masuk ke akses Advance Server

Namun, saat pendaftaran ternyata Anda tidak memperoleh kode akses, bisa dikatakan kalau slotnya sudah penuh.

Download Link Advance Server OB26

Download-Link-Advance-Server-OB26

Apabila Anda belum pernah sekalipun melakukan login akses Advance Server, maka Anda bisa mendownload dari link yang ada di bawah ini. file apk ini juga telah disesuaikan dengan update terbaru yang dilakukan pihak Free Fire saat bulan Januari 2021.

Sehingga, tidak perlu khawatir apabila download yang telah disediakan ini mengandung virus maupun malware karena sudah direview oleh beberapa situs game terpercaya dan resmi. Semua akses ini sudah dicek dan aman untuk diakses.

Berikut link untuk masuk pada akses Advance Server

https://www.file.pondband.net/ff-advance-server/

Fitur Free Fire Advance Server Versi OB26

Fitur-Free-Fire-Advance-Server-Versi-OB26

Garena menjanjikan bakal mengeluarkan beberapa fitur eksklusif yang belum pernah dikeluarkan sebelumnya. Hal tersebut dikatakan pada saat peluncuran patch beta bulan Januari 2021.

Tidak jauh berbeda dengan versi updatenya file aplikasi Advance Server OB26 pun mengusung berbagai keunggulannya sendiri. Beberapa diantaranya adalah sebagai berikut.

  • Senjata baru bernama Vector Akimbo
  • Akses fitur, even, karakter baru bisa dinikmati oleh siapa saja
  • Update damage dan recoil langsung dari SMG90
  • Update damage dan recoil dari pihak Assault Rifle M4A1
  • Pet dan Emot teranyar
  • Dan masih banyak lagi lainnya

Cara Instal FF Advance Server Versi OB26 APK

Cara-Instal-FF-Advance-Server-Versi-OB26-APK

Ternyata memang ada banyak sekali fitur dan kelebihan yang diberikan oleh akses Advance Server OB26. Selanjutnya, agar bisa bermain tentu harus melakukan proses instal terlebih dahulu.

Walaupun sebenarnya aplikasi ini berasal dari official langsung namun proses pengunduhan dilakukan lewat play store, sehingga Anda harus mengaktifkan mode instal dari sumber yang tidak dikenal terlebih dahulu.

Sedangkan untuk file OBB fungsinya supaya bisa bypass kode aktivasi. Perlu diingat bahwa untuk masuk ke Advance Server harus menggunakan kode 16 digit terlebih dahulu. Namun apabila menggunakan OBB maka hal tersebut tidak perlu dilakukan.

Langkah pertama yang harus dilakukan adalah mendownload file aplikasi dan OBB terlebih dahulu, selanjutnya lakukan beberapa langkah pengistalan agar bisa dijalankan dengan baik. Seperti penginstalan sebelumnya, Anda harus mengaktifkan sumber tidak dikenalnya dulu.

Hal tersebut dilakukan karena ada apk ini merupakan pihak ketiga dan tidak dikenal langsung oleh sistem andoid.

Free Fire (FF) Advance Server apk menjadi saat-saat yang dinantikan bagi para gamers agar tidak sampai ketinggalan memperoleh kesempatan emas menang 3000 diamond. Supaya tidak sampai ketinggalan moment ini, Anda harus sering membuka official anouncement di media sosial resmi dari Free Fire.

Free Fire Max APK

Hadirnya Free Fire sebagai aplikasi game yang menyenangkan menyuguhkan permainan level lanjutan dari versi original yang diberikan oleh pengembah, yaitu Garena. Game FF Max menawarkan tampilan grafis lebih mantab, kontrol yang beragam dan kompetisi yang jauh lebih besar.

Kerennya lagi, agar bisa bermain Free Fire Max, gamers tidak perlu menghapus FF versi original terlebih dahulu. Sehingga kedua permainan ini tetap bisa dimainkan kapan saja dan dimana saja dengan bantuan teknologi firelink.

Apa Itu Free Fire Max APK

Apa-Itu-Free-Fire-Max-APK

Tidak bisa dipungkiri bahwa Free Fire max dibuat atas dasar kritik pedas terhadap grafis dari FF original. Tampilan dari FF memang tidak cukup tajam sehingga membuat pengembang jadi melakukan perbaikan.

Pasalnya, FF original seringkali disebut sebagai game 8 bit karena mengusung sistem grafis yang sangat standart.

Sebagai developer game FF yang juga memberikan akses Free Fire (FF) Advance Server apk kepada banyak user menjawab kritikan tajam tersebut dengan menghadirkan Free Fire Max. Next level dari game FF ini dirilis pada 30 November 2020 dengan memunculkan tool skin FF dalam bentuk beta.

Apabila dilihat dari segi trailer yang telah resmi diunggah di Official youtube Channel Garena, terlihat penambahan yang cukup signifikan dari grafis. Sedangkan untuk aspek lainnya dirasa tidak ada perubahan apapun.

Penambahan grafis pada FF Max ini tentu sangat berpengaruh pada spesifikasi perangkat yang digunakan. Pihak Garena juga membenarkan hal tersebut. Hanya pengguna kelas menengah ke atas yang dapat menjalankan FF Max ini.

Hal tersebut bukan hal yang mengherankan, mengingat grafis memiliki pengaruh besar untuk menambah beban dan kinerja device yang dipakai bermain.

Apabila Anda tidak memiliki spesifikasi HP yang mumpuni, ada baiknya untuk mencoba versi FF Mod Apk.

Sampai dengan saat ini, meskipun telah melalui tahapan rilis ke publik, namun FF Max masuk lagi pada tahap OBT di beberapa belahan dunia. Akan tetapi, pihak Garena tetap optimis bahwa FF Max mampu bersaing dengan lawan sekelasnya termasuk PUBG Mobile.

Kelebihan Free Fire Max 5.0

Kelebihan-Free-Fire-Max-5.0

Simpelnya, Anda tentu sudah bisa mengidentifikasi keunggulan dari Free Fire Max dengan versi original, dengan cara melihat dari segi grafisnya lebih baik. Perubahan tampilan grafis yang lebih unggul ini, namun membuat ukuran file dari FF Max jauh lebih besar.

Sebagai versi game FF yang naik kelas, game dari Garena ini tentu mengusung berbagai keunggulan. Diantaranya adalah sebagai berikut.

  • Grafis lebih eksklusif karena sudah mengusung kapasitas Ultra HD
  • Sudah dipasangkan Draw Distance
  • User interface pada halaman lobi barunya
  • Adanya penambahan karakter dan senjata baru salah satunya scope 8x

Perbedaan Signifikan Free Fire Original Dengan Free Fire Max

 

Perbedaan-Signifikan-Free-Fire-Original-Dengan-Free-Fire-MaxGarena sebagai developer FF memiliki tujuan tertentu dengan menghadirkan FF Max ini. Tentu ada alasan dibalik itu semua. Keduanya, antara Free Fire Original dan Free Fire Max memiliki perbedaan yang cukup signifikan, diantaranya.

System Minimum Requirement Free Fire Max

Free Fire Max memang dirilis dengan tampilan garfis lebih baik sehingga tentu dari segi device harus mendukung untuk menjalankannya. Memang jika dilihat dari segi tampilan grafisnya, hanya HP menengah ke atas yang bisa digunakan untuk bermain FF Max ini.

Inilah spesifikasi system Minimum Requirement Free Fire Max

  • Minimal spesifikasi yang bisa digunakan adalah

Android: Dual Core 1.2, 2 GB RAM, Android 4.4

IOS: iPhone 6s, Ios 11

  • Spesifikasi yang direkomendasikan

Android: Octa Core 2.0, 4 GB untuk RAM, android versi 7

iOS: iPhone 7, dengan Ios 11

Cara Daftar Fire Fire Max Advance Server

Cara-Daftar-Fire-Fire-Max-Advance-Server

Status OBT yang dimiliki FF Max ini memang hanya tersedia di beberapa negara. Agar bisa mengunduh dan mencobanya dalam versi beta, Anda harus daftar dulu dan pihak dari Garena baru mengirim link melalui email.

Sampai berita ini dituliskan, Free Fire Max masih tersedia di 3 negara saja yaitu Malaysia, Brazil dan Vietnam. Sedangkan untuk Anda yang berada di Indonesia, bisa menggunakan fasilitas VPN supaya bisa memperoleh kesempatan akses Free Fire (FF) Advance Server apk dalam versi Max.

Caranya adalah sebagai berikut, Anda tinggal mengikuti saja langkah-langkahnya secara benar.

  • Pastikan bahwa IP address sudah berada di negara Vietnam, Brazil maupun Malaysia dengan menggunakan bantuan VPN
  • Buka play store kemudian ketik Free Fire Max
  • Coba diamati apakah ada pilihan Become Tester?
  • Apabila ada, klik menu Become Tester dan tunggu sampai pihak Garena mengirimkan link melalui email.

Mengingat bahwa Free Fire Original dan Free Fire Max adalah dua aplikasi yang berbeda, maka walaupun Free Fire original masih terpasang, FF Max tetap bisa dijalankan dengan baik.

Download Free Fire Max APK 3.0 dan OBB

Download-Free-Fire-Max-APK-3.0-dan-OBB

Jika Anda telah mencoba melakukan tester tapi gagal, Anda bisa mencoba aplikasi dari pihak ketiga yang bernama Free Fire Max 3.0. Tenang saja, walaupun berasal dari pihak ketiga, namun apk ini bebas virus dan malware karena sumbernya dari pihak resmi yaitu freefiremania region Brazil.

Namun, ada hal yang tetap perlu diperhatikan yaitu kombinasi antara file FF Max dan OBB mencapai kapasitas hingga 1,2 GB. Maka dari itu, Anda harus memastikan bahwa ada ruang kosong setidaknya 1,5 Gb jika ada resources tambahan.

Berikut link downloadnya:

https://m.apkpure.com/garena-free-fire-max-rampage/com.dts.freefiremax/download?from=details

Cara Install Free Fire Max sebenarnya sangat mudah, namun sedikit berbeda dari Free Fire versi original. Apk Free Fire Max 3.0 ini menggunakan pihak ketiga, sudah tentu Anda harus mengaktifkan instal dari sumber tidak dikenal terlebih dahulu.

Walaupun demikian, meski tidak menghapus FF original sekalipun, Anda tetap bisa menjalankan FF Max secara lancar karen keduanya merupakan apk yang berbeda.

Itulah beberapa hal yang bisa disampaikan tentang , Free Fire (FF) Advance Server apk kiranya membawa manfaat bagi para pecinta game.

 

Lihat Juga :